Kecamatan Rubaru memiliki kelebihan yaitu bawang merah dengan varietas rubaru

- Pewarta

Kamis, 3 Maret 2022 - 11:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, Salam News. Id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep, Madura, Jawa Timur, melalui Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Peternakan setempat menggelar panen raya bawang merah di Desa Basoka Kecamatan Rubaru. Rabu (02/03/2022). 

Panen raya bawang merah juga di ikuti oleh Wakapolres Sumenep Kompol Palma, Dandim 0827/Sumenep Letkol INF Nurkholis Kejari Sumenep Adi Tyogunawan, Kepala Dinas Pertanian Arif Firmanto, Camat Rubaru Arif Susanto 

Ucapan KPU-HPN 2025
Baca Juga :  KLB Campak di Rubaru: WHO, Puskesmas, dan Masyarakat Bergerak Bersama

Camat Rubaru, Arif Susanto mengatakan, Kecamatan Rubaru memiliki kelebihan yaitu bawang merah dengan varietas rubaru dan memiliki kelebihan dibandingkan yang lain. 

“Bawang merah varietas rubaru ini memiliki kelebihan bisa hidup di musim kemarau dan penghujan, selain itu juga lebih harum dan renyah ketika digoreng,” kata Arif Susanto. 

Ia juga menambahkan kedepannya bawah merah varietas rubaru ini seperti yang disampaikan Bupati keluar dari Kabupaten Sumenep harus berbentuk produk atau kemasan. 

Baca Juga :  Bagi Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono , Madura spesial.

“Makanya Bupati membangun rumah produksi di Desa Mandala,” jelasnya. 

Selain itu Camat Rubaru mengatakan bawang merah Rubaru akan siap ke pasar global. 

“Insyallah siap ke pasar global sesuai dengan harapan bupati ketika proses pembangunan rumah produksi selesai,” tukasnya.(Jhon/W)

Berita Terkait

BPRS Bhakti Sumekar Buka Kantor Cabang Pasean Pamekasan
Pemkab Sumenep Bergerak Cepat Tangani Dampak Gempa Salurkan Logistik
Bupati Fauzi Pastikan Bantuan Tiba Cepat untuk Korban Gempa Sumenep
Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Sumenep
Pesan Tegas Bupati Sumenep PPPK Wajah Pemerintah di Mata Rakyat
Workshop Digitalisasi Marketing & Affiliate: Wujud Nyata Pengabdian UNIA Bersama Ansor & Fatayat NU Banasare
Bupati Fauzi Tekankan Integritas dan Moralitas PPPK Sumenep
Semangat Guru SMP Plus Miftahul Ulum Mewujudkan Generasi Berkualitas melalui Pembelajaran Mindfull Meaningfull dan Joifull

Berita Terkait

Rabu, 1 Oktober 2025 - 22:43 WIB

BPRS Bhakti Sumekar Buka Kantor Cabang Pasean Pamekasan

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:34 WIB

Pemkab Sumenep Bergerak Cepat Tangani Dampak Gempa Salurkan Logistik

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:25 WIB

Bupati Fauzi Pastikan Bantuan Tiba Cepat untuk Korban Gempa Sumenep

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:16 WIB

Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Sumenep

Selasa, 30 September 2025 - 21:35 WIB

Pesan Tegas Bupati Sumenep PPPK Wajah Pemerintah di Mata Rakyat

Selasa, 30 September 2025 - 14:14 WIB

Bupati Fauzi Tekankan Integritas dan Moralitas PPPK Sumenep

Selasa, 30 September 2025 - 10:40 WIB

Semangat Guru SMP Plus Miftahul Ulum Mewujudkan Generasi Berkualitas melalui Pembelajaran Mindfull Meaningfull dan Joifull

Selasa, 30 September 2025 - 09:23 WIB

Aliansi BEM Gelar Maulid Nabi dan Ngaji Kebangsaan

Berita Terbaru

Berita

BPRS Bhakti Sumekar Buka Kantor Cabang Pasean Pamekasan

Rabu, 1 Okt 2025 - 22:43 WIB

Berita

Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Sumenep

Rabu, 1 Okt 2025 - 14:16 WIB