GERAKAN TUNTAS VAKSIN RT. DIWILAYAH KECAMATAN RUBARU

- Pewarta

Selasa, 28 Desember 2021 - 07:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Ucapan KPU-HPN 2025


Sumenep, Salam News. Id – Kegiatan percepatan vaksinasi terus dilaksanakan di wilayaah Kecamatan Rubaru, dan hari ini dilaksanakan di Desa Bun Barat Ke. Rubaru Kab. Sumenep.

Iptu    Suparjiyo (Kapolsek Rubaru) menjelaskan bahwa Kegiatan  vaksinasi hari ini dengan harapan nanti di akhir Desember vaksinasi di Kecamatan Rubaru mencapai 70%. 

“Kami bersama empat pilar setiap hari meluangkan waktu memantau  kegiatan vaksinasi dengan harapan akhir Desember wilayah Rubaru     nanti mencapai 70%, sekarang kita melaksanakan gebyar di Desa Bun Barat”, Iptu Suparjiyo. Selasa 28 Desember 2021. 

Baca Juga :  Banjir Rendam Sejumlah Wilayah di Sumenep, BPBD Imbau Warga Tetap Waspada

Ia menambahkan bahwa untuk target vaksinasi di Desa Bun Barat 500 dosis. 

“Kita upayakan bisa tercapai karena melihat semangat seluruh  perangkat desa all out memberikan himbauan kepada masyarakat  untuk hadir di masing-masing RT, dengan sebanyak 13 RT di Desa Bun Barat”, jelasnya.

Selain itu Kapolsek Rubaru memberikan himbauan kepada masyarakat Rubaru agar tidak keluar dari wilayah Rubaru pada saat NATARU. 

Baca Juga :  Puncak Peringatan HKN Ke-58 Tahun 2022 Pemerintah Kabupaten Sumenep Menerima Tiga Penghargaan Sekaligus

“Sesuai dengan Intruksi Mendagri tentang NATARU bahwa masyarakat di himbau merayakan malam tahun baru cukup dirumah saja atau tidak keluar dari wilayah Kecamatan Rubaru”, ungkapnya. 

Ia berharap agar masyarakat di Kecamatan Rubaru terbebas dari Covid-19. 

“Masayarakat Rubaru bebas dari Covid-19 apalagi ada varian baru namanya omicron betul-betul tidak masuk di wilayah Kec. Rubaru dan tidak ada cluster baru”, harapnya (Wrd/Jon)

  

Berita Terkait

Di Tengah Tekanan dan Cedera, Tim Voli Sumenep Tampil Membanggakan
Emas Bersejarah dari Petanque: Sumenep Unjuk Gigi di Porprov Jatim 2025
Selamat! 104 Guru Lolos Seleksi PPPK Tahap II Sumenep, Ini Langkah Selanjutnya
Ski Air Sumenep Cetak Sejarah, Reza Persembahkan Medali Emas untuk Sumenep
Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, MWC NU Rubaru Gelar Aksi Bersih Masjid
Sumenep Raih Medali Perunggu di Porprov Jatim 2025 Lewat Cabor Voli Pantai
Bappeda Sumenep Ajak Mahasiswa Kawal Pembangunan Daerah
Kritik Bukan Sekadar Teriakan: BEM Sumenep Konsolidasikan Gerakan Publik

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 18:34 WIB

Di Tengah Tekanan dan Cedera, Tim Voli Sumenep Tampil Membanggakan

Rabu, 2 Juli 2025 - 10:20 WIB

Emas Bersejarah dari Petanque: Sumenep Unjuk Gigi di Porprov Jatim 2025

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:06 WIB

Selamat! 104 Guru Lolos Seleksi PPPK Tahap II Sumenep, Ini Langkah Selanjutnya

Selasa, 1 Juli 2025 - 16:38 WIB

Ski Air Sumenep Cetak Sejarah, Reza Persembahkan Medali Emas untuk Sumenep

Minggu, 29 Juni 2025 - 19:09 WIB

Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, MWC NU Rubaru Gelar Aksi Bersih Masjid

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:19 WIB

Bappeda Sumenep Ajak Mahasiswa Kawal Pembangunan Daerah

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:12 WIB

Kritik Bukan Sekadar Teriakan: BEM Sumenep Konsolidasikan Gerakan Publik

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:03 WIB

Bupati Sumenep gelar parade Musik Tong-tong Warnai Bulan Bung Karno di Sumenep

Berita Terbaru