Festival Musik Tong-Tong Se-Madura 2024: Memperkuat Warisan Budaya dan Meningkatkan Potensi Wisata di Sumenep

- Pewarta

Minggu, 15 Desember 2024 - 19:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, Salam News. Id – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melalui Dinas Kebudayaan Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disbudporapar) Sumenep gelar Festival Musik Tong-Tong se-Madura tahun 2024.

Kegiatan yang berlangsung di Jalan Joko Tole Lingkar Barat Universitas Bahaudin Mudhary (UNIBA) Madura dibuka langsung Wakil Bupati Sumenep Hj. Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi.

Tampak hadir, Wakil Bupati Sumenep Hj. Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan tamu terundang lainnya.

Ucapan KPU-HPN 2025

Dalam sambutannya, Wakil Bupati Hj. Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi mengatakan Festival Musik Tong-Tong merupakan salah satu warisan budaya lokal yang ada di Kabupaten Sumenep.

Baca Juga :  Bupati Sumenep Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa

“Festival Musik Tong-Tong se-Madura 2024 ini juga sebagai magnet untuk menarik para wisatawan mancanegara untuk berkunjung ke Kabupaten Sumenep,” kata Wabup Nyai Eva sapaannya.

Sosok orang nomer dua di Kabupaten Sumenep sangat berharap Festival Musik Tong-Tong 2024 ini menjadi salah acara yang akan berdampak positif kepada anak-anak muda sebagai generasi penerus bangsa.

Baca Juga :  Forpimka Rubaru lakukan Monitoring ke Pasar Rubaru, Cegah Wabah PMK Pada Hewan Ternak Masyarakat

Dengan kegiatan ini juga tentunya menurut Nyai Eva lebih lanjut, akan membawa dampak kepada para pelaku UMKM sehingga dapat mengais rezeki dari para pengunjung yang hadir.

“Musik Tong-Tong ini merupakan seni dan budaya yang harus kita rawat dan lestarikan kepada anak-anak muda sebagai generasi penerus bangsa,” pungkasnya.

Dengan pembacaan Basmalah, Wakil Bupati Sumenep Hj. Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi melepas satu persatu peserta Festival Musik Tong-Tong Se-Madura tahun 2024 diikuti 40 grup musik Tong-Tong. (Red)

Berita Terkait

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang
Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani
Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD
RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi
Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif
Modus Rapi Mafia BBM di Sumenep Solar Subsidi Ditimbun, Petani Terlantar
Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 13:58 WIB

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:53 WIB

Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:41 WIB

Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:56 WIB

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:34 WIB

Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:27 WIB

Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:14 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:55 WIB

Reformasi Hukum Pidana Belum Tuntas: KUHP–KUHAP Baru Tanpa Perampasan Aset Koruptor

Berita Terbaru

Berita

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Jan 2026 - 19:56 WIB