Kolaborasi Fakultas Ekonomi – Hukum Pimpin BEM Universitas Wiraraja

- Pewarta

Rabu, 28 April 2021 - 14:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Summenep, Salam News. Id – Setelah melalui proses
panjang, akhirnya pemilihan umum mahasiswa (Pemilwa) Universitas Wiraraja
(Unija) tahun 2021 menemui titik terang. Pasangan Calon Ketua dan Wakil Ketua
BEM Unija dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) dan Fakultas Hukum (FH) keluar
sebagai pemenang.

Ucapan KPU-HPN 2025

Hal itu diketahui dari website resmi Panitia Pemilihan Umum
Mahasiswa (PPUM) Unija di laman https://evoting.wiraraja.ac.id/ pada Rabu sore,
27 April 2021. Paslon terpilih dari FEB dan FH yaitu Ahmad Zainuddin dan Siti
Usna degan nomor urut 2.

Pasangan tersebut mengalahkan paslon lain dari Fakultas
Hukum (FH) dan FEB R. Aj. Nindya Rizky Utamie dan Syahril Rizal dengan nomor
urut 1 serta paslon dari Fakultas Teknik (FT) dan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu
Politik (FISIP) Arisya Dinda Nurmala Putri dan Subaidi dengan nomor urut 3.

Baca Juga :  Orientasi Tim Pendamping Keluarga, Begini Harapan Bapak Camat Rubaru

Berdasarkan data di laman https://evoting.wiraraja.ac.id/,
total pemilih berjumlah 2.770 orang dari 3.375 orang yang masuk dalam daftar
pemilih tetap (DPT). Dari jumlah tersebut, paslon nomor urut 1 meraih 731
suara, nomor urut 2 sebanyak 1.304 suara, nomor urut 3 meraup 727 suara, dan
abstain hanya 8 suara.

Berdasarkan pantauan di lapangan, pemungutan melalui
Electronic Voting (E-Voting) berlangsung sejak pukul 08.00-14.00 baik secara
daring maupun luring. Pemilihan secara luring berpusat di Graha Sumekar Unija.
Selanjutnya, pengumuman hasil E-Voting pada pukul 15.00.

Baca Juga :  Ahirnya terungkap pembunuhan sadis di Beluk Raja Ambunten Sumenep

Ketua Panitia PPUM Unija Ferly Fajar Hadianto mengaku senang
karena pelaksanaan Pemilwa berjalan lancar.”Kami bersyukur karena tahapan
demi tahapan Pemilwa Unija, semuanya berjalan lancar,”katanya saat ditemui
setelah pengumuman hasil E-Voting di Graha Sumekar Unija.

Pihaknya berharap, pemilihan yang berlangsung secara
demokrasitis itu dapat diterima semua kalangan, sehingga upaya untuk memajukan
Kampus Cemara dapat segera dilaksanakan paslon (Jon) 

Berita Terkait

Pemkab Sumenep Bergerak Cepat Tangani Dampak Gempa Salurkan Logistik
Bupati Fauzi Pastikan Bantuan Tiba Cepat untuk Korban Gempa Sumenep
Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Sumenep
Sumenep Mendunia Bandara Trunojoyo Kini Terkoneksi Jakarta dan Bali hingga Kuala Lumpur dan Jeddah
PLN dan DPRD Sumenep Matangkan Solusi Krisis Listrik Pagerungan Kecil
Pemerintah Kabupaten Sumenep Hidupkan Kembali Siskamling
RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi
Ratusan Guru Honorer Sumenep Akhirnya Dapat Kepastian Formasi PPPK

Berita Terkait

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:34 WIB

Pemkab Sumenep Bergerak Cepat Tangani Dampak Gempa Salurkan Logistik

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:25 WIB

Bupati Fauzi Pastikan Bantuan Tiba Cepat untuk Korban Gempa Sumenep

Rabu, 1 Oktober 2025 - 14:16 WIB

Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Sumenep

Minggu, 28 September 2025 - 20:07 WIB

Sumenep Mendunia Bandara Trunojoyo Kini Terkoneksi Jakarta dan Bali hingga Kuala Lumpur dan Jeddah

Kamis, 25 September 2025 - 11:46 WIB

PLN dan DPRD Sumenep Matangkan Solusi Krisis Listrik Pagerungan Kecil

Selasa, 23 September 2025 - 22:23 WIB

Pemerintah Kabupaten Sumenep Hidupkan Kembali Siskamling

Selasa, 23 September 2025 - 19:56 WIB

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Selasa, 23 September 2025 - 15:01 WIB

Ratusan Guru Honorer Sumenep Akhirnya Dapat Kepastian Formasi PPPK

Berita Terbaru

Berita

Gempa Magnitudo 6,5 Guncang Sumenep

Rabu, 1 Okt 2025 - 14:16 WIB