Pemerintah Desa Pabian Giat Melaksanakan Percepatan Vaksinasi Dan Membangun Herd Immunity

- Pewarta

Kamis, 7 Oktober 2021 - 00:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, Salam News. Id – Kegiatan vaksinasi di Desa Pabian dimulai jam 08.00 wib – 11.00 wib sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan oleh puskesmas. 

“Kita akan lihat nanti perkembangannya Jika antusias masyarakat cukup tinggi, tentunya kita akan membuka kembali proses vaksinasi sesuai dengan ketersediaan vaksin yang dibawa oleh Puskesmas Pamolokan”, jelas Zulfikar Ali Mustakim, SE (Kepala Desa Pabian). Sumenep (06/10/2021). 

Ucapan KPU-HPN 2025

Zulfi pangilan akrabnya menjelaskan bahwa sebelum vaksinasi, Pemerintah Desa giat melakukan sosialisasi terkait vaksinasi yang ada di Desa Pabian, selain itu vaksinasi yang dilaksanakan hari ini Pemerintah Desa Pabian memberikan hadiah berupa paket sembako kepada masyarakat yang sudah di vaksin. 

Baca Juga :  Kapolres Sumenep Kawal GPS-Desa Untuk Ciptakan Kamtibmas Berjalan Dengan Kondusif

“Kita giat melakukan sosialisasi baik melalui via group WA tingkat RT, dan pertemuan PKK maupun pertemuan rutin pemerintah Desa. Bahwa tanggal 6 ada kegiatan vaksinasi gratis dan kita meyediakan paket sembako 150 bagi vaksin tahap 1 maupun tahap 2, kita sediakan nomer urut bagi masyarakat yang sudah mendaftar dan nanti ditukar paket sembako setelah di vaksin”, ucapnya. 

Diketahui bahwa yang terdaftar dalam vaksinasi hari ini sebanyak 169 orang dan yang tervaksin 146 orang. 

Baca Juga :  Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPPK Periode II Tahun 2024 Pemerintah Kabupaten Sumenep

“Untuk hari alhamdulillah yang terdaftar sebanyak 169 orang dan yang tervaksin 146 orang sedangkan untuk sisanya 23 orang tertunda karena tidak lolos screning kesehatan”, jelas Zulfikar. 

Selain itu Kepala Desa Pabian berharap kepada masyarakat agar mendukung dan mensukseskan vaksinasi di Desa Pabian. 

“Semoga semakin hari masyarakat semakin sadar akan pentingnya vaksin, minimal kita niatkan untuk ibadah dan paling tidak kita berkontribusi untuk membantu pemulihan ekonomi, karena kita tau dampak pandemi covid-19 di Kabupaten Sumenep khususnya masyarakat Desa Pabian di sektor ekonomi”, pintanya.(Jhon/Wrd))

Berita Terkait

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang
Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani
Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD
RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi
Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif
Modus Rapi Mafia BBM di Sumenep Solar Subsidi Ditimbun, Petani Terlantar
Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 13:58 WIB

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:53 WIB

Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:41 WIB

Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:56 WIB

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:34 WIB

Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:27 WIB

Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:14 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:55 WIB

Reformasi Hukum Pidana Belum Tuntas: KUHP–KUHAP Baru Tanpa Perampasan Aset Koruptor

Berita Terbaru

Berita

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Jan 2026 - 19:56 WIB