Plt Camat Rubaru Hadiri Penyaluran BLT-Desa di Desa Mandala

- Pewarta

Selasa, 5 Juli 2022 - 13:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plt Camat Rubaru Hadiri Penyaluran BLT-Desa di Desa Mandala

Sumenep, Salam News. Id – Plt Camat Rubaru, Indra Hernawan hadiri penyerahan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Desa di Desa Mandala, Kecamatan Rubaru, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur. Selasa (5/7/2022). 

Ucapan KPU-HPN 2025

Indra Hernawan, Plt Camat Rubaru mengatakan, penyerahan BLT-Desa triwulan kedua di Kecamatan Rubaru sudah terlaksana di empat desa. 

Baca Juga :  Camat Rubaru Dan Kepala Desa Pakondang Hadiri Lansung Pencairan BLT DD di Desa Pakondang, Begini Harapannya

“Sampai saat ini untuk triwulan kedua ada empat desa, yaitu Desa Pakondang, Desa Matanair, Desa Duko, dan Desa Mandala,” ujarnya. 

Ia menjelaskan, pemyerahan BLT-Desa triwulan kedua ini diharapkan dapat membantu kesejahteraan masyarakat yang kurang mampu dengan adanya dampak Covid-19.

Plt Camat Rubaru Hadiri Penyaluran BLT-Desa di Desa Mandala

“Diharapkan kepada masyarakat dapat memanfaatkan bantuan ini sebaik-baiknya, terutama dalam hal perbaikan gizi bagi ibu hamil dan anak-anak,” paparnya. 

Baca Juga :  Forkopimda Jatim Gelar Rapat Koordinasi Strategi Penanganan Covid-19 di Sampang

Ia menambahkan, dengan adanya BLT-Desa ini diharapkan dapat menunjang pencegahan stunting. 

“Penyerahan BLT-Desa ini diharapkan menjadi dorongan perbaikan gizi bagi anak dan ibu hamil, sehingga dapat mengurangi stunting di Kecamatan Rubaru” tuturnya.(W/Jhon)

Berita Terkait

Di Tengah Tekanan dan Cedera, Tim Voli Sumenep Tampil Membanggakan
Emas Bersejarah dari Petanque: Sumenep Unjuk Gigi di Porprov Jatim 2025
Selamat! 104 Guru Lolos Seleksi PPPK Tahap II Sumenep, Ini Langkah Selanjutnya
Ski Air Sumenep Cetak Sejarah, Reza Persembahkan Medali Emas untuk Sumenep
Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, MWC NU Rubaru Gelar Aksi Bersih Masjid
Sumenep Raih Medali Perunggu di Porprov Jatim 2025 Lewat Cabor Voli Pantai
Bappeda Sumenep Ajak Mahasiswa Kawal Pembangunan Daerah
Kritik Bukan Sekadar Teriakan: BEM Sumenep Konsolidasikan Gerakan Publik

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 18:34 WIB

Di Tengah Tekanan dan Cedera, Tim Voli Sumenep Tampil Membanggakan

Rabu, 2 Juli 2025 - 10:20 WIB

Emas Bersejarah dari Petanque: Sumenep Unjuk Gigi di Porprov Jatim 2025

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:06 WIB

Selamat! 104 Guru Lolos Seleksi PPPK Tahap II Sumenep, Ini Langkah Selanjutnya

Selasa, 1 Juli 2025 - 16:38 WIB

Ski Air Sumenep Cetak Sejarah, Reza Persembahkan Medali Emas untuk Sumenep

Minggu, 29 Juni 2025 - 19:09 WIB

Sambut Tahun Baru Islam 1447 H, MWC NU Rubaru Gelar Aksi Bersih Masjid

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:19 WIB

Bappeda Sumenep Ajak Mahasiswa Kawal Pembangunan Daerah

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:12 WIB

Kritik Bukan Sekadar Teriakan: BEM Sumenep Konsolidasikan Gerakan Publik

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:03 WIB

Bupati Sumenep gelar parade Musik Tong-tong Warnai Bulan Bung Karno di Sumenep

Berita Terbaru