Wabup Sumenep Menghadiri dan Membuka Bimbingan Manasik Haji Massal di Kemenag

- Pewarta

Selasa, 23 April 2024 - 18:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, Salam News. Id – Wakil Bupati Sumenep Hj. Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi menghadiri dan membuka bimbingan manasik haji massal yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama Kabupaten Sumenep. Senin (22/04/2024).

Kegiatan ini turut dihadiri Wabup Hj Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi, Kepala Kemenag, KH. Abdul Wasid, MPd, Kabid PHU Kanwil Kemenag Jawa Timur, Kadis Kesehatan dan Kabag Kesra Setdakab Sumenep.

Wakil Bupati Sumenep, Hj Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi menyampaikan agar bimbingan ini diikuti dengan baik sehingga saat akan melaksanakan ibadah haji berjalan dengan lancar tidak ada kendala apapun.

Ucapan KPU-HPN 2025

“Saya pribadi berharap kegiatan bimbingan manasik haji ini dapat memberikan bekal yang cukup bagi para calon jemaah haji (CJH) Sumenep untuk melaksanakan ibadah haji dengan lancar dan mabrur,” kata Hj. Dewi Khalifah, SH, MH, MPdi.

Baca Juga :  Ketua Kwarran Rubaru Resmikan Perkemahan Penggalang di Bumi Perkemahan SMPN 1 Rubaru

Lebih lanjut orang nomer dua di Kabupaten Sumenep mendoakan semua calon jemaah haji (CJH) asal Sumenep untuk selalu diberikan kesehatan dalam menunaikan ibadah haji.

“Semoga Allah SWT memberikan selalu kesehatan dan kelancaran dalam melaksanakan ibadah haji di tahun 2024 sehingga menjadi haji mabrur dan mabruroh,” ujar Ketua Muslimat NU Sumenep itu.

Sementara itu, Kepala Kemenag Kabupaten Sumenep, KH. Abdul Wasid, MPd menambahkan pelaksanaan manasik haji itu diikuti sekitar 894 calon jemaah haji di Kabupaten Sumenep.

Baca Juga :  Dua Pemain Bertahan Timnas U-23 Absen Lawan Guinea, Shin Tae-yong: Petahanan Nyaris Runtuh

“Kegiatan pelatihan manasik haji digelar agar calon jemaah haji (CJH) dapat paham dan mengerti tentang tata cara pelaksanaan ibadah haji. Dan itu menjadi harapan kami,” kata KH. Abdul Wasid MPd, Selasa (23/04/2024).

Orang nomer satu di lingkungan Kemenag Kabupaten Sumenep menjelaskan pelatihan manasik haji bagi calon jemaah haji (CJH) bukan hanya digelar di kantor Kemenag Kabupaten.

“Namun pelaksanaan kegiatan acara manasik haji itu juga diselenggarakan ditingkat kantor urusan agama (KUA) di bawah jajaran Kemenag Sumenep,” tandasnya.(Red)

Berita Terkait

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang
Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani
Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD
RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi
Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif
Modus Rapi Mafia BBM di Sumenep Solar Subsidi Ditimbun, Petani Terlantar
Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 13:58 WIB

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:53 WIB

Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:41 WIB

Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:56 WIB

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:34 WIB

Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:27 WIB

Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:14 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:55 WIB

Reformasi Hukum Pidana Belum Tuntas: KUHP–KUHAP Baru Tanpa Perampasan Aset Koruptor

Berita Terbaru

Berita

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Jan 2026 - 19:56 WIB