Warga Dasuk Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan

- Pewarta

Senin, 7 Juni 2021 - 02:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



Ucapan KPU-HPN 2025

Sumenep, Salam News. Id – Warga di hebohkan dengan penemuan seorang pria yang telungkup
bersimbah darah, di  Dusun Tambak, Desa
Batubelah Barat, Kecamatan Dasuk, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.

Seorang pria yang
ditemukan berumur 55 tahun warga Desa Batubelah Timur, Kecamatan Dasuk Yang
berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS) itu diduga menjadi korban pembunuhan.

Menurut Kasubag Humas
Polres Sumenep, AKP Widiarti mengatakan, pihaknya mendapat laporan dari mantan
Kades Batubelah Timur.

“Pria yang diduga
korban pembunuhan itu bernama Zainal Abidin warga Dusun Laok, Desa Batubelah
Timur, Kecamatan Dasuk . Yang ditemukan di jalan Desa Batubelah Barat,
Kecamatan Dasuk,” ungkapnya.

Baca Juga :  Bupati Sumenep Membuka Festival Sumenep Cat Ethnic Carnival 2023

AKP Widiarti  juga menambahkan, pelapor pada saat sedang
berada di rumahnya di Dusun Tengah, Desa Batu Belah Timur ditelpon oleh salah
satu perangkat Desa Batubelah Timur yang memberitahukan bahwa korban Zainal
Abidin ditemukan warga dalam keadaan meninggal dunia di jalan Desa.

“Setelah mendengar
informasi tersebut kemudian pelapor langsung mendatangi tempat kejadian dan
setelah di tempat kejadian pelapor melihat banyak orang di sekitar tempat
kejadian dan melihat Korban Zainal Abidin dalam keadaan meninggal dunia di
pinggir jalan dengan posisi telungkup dan bersimbah darah di bagian kepala,”
jelasnya.

Baca Juga :  Polda Jatim Gelar Vaksinasi di Ponpes Miftahut Thullab Sampang

Setelah melihat
korban kemudian pelapor melihat sepeda motor milik korban dalam keadaan roboh
di tengah jalan yang tidak jauh dari posisi korban ditemukan. Selanjutnya
kejadian tersebut dilaporkan ke Polsek Dasuk.


“Petugas mengamankan
barang bukti satu unit sepeda motor merk Honda Beat warna  putih, Nopol :
M-4285-W, satu unit HP merk VIVO, satu Unit HP Lipat merk samsung, sebuah
Kopiah warna hitam, sebuah Kaca mata, dua buah Cincin batu permata rubi dan
pirus, Sebuah arloji Merk Mirage dan uang tunai Sebanyak Rp. 4.570.000,” pungkasnya.( rfk/wrd)



Berita Terkait

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang
Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani
Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD
RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi
Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif
Modus Rapi Mafia BBM di Sumenep Solar Subsidi Ditimbun, Petani Terlantar
Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 13:58 WIB

PDI Perjuangan Sumenep Perkuat Komitmen Lingkungan dengan Aksi Penanaman Pohon di TPA Torbang

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:53 WIB

Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:41 WIB

Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:56 WIB

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:34 WIB

Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:27 WIB

Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:14 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:55 WIB

Reformasi Hukum Pidana Belum Tuntas: KUHP–KUHAP Baru Tanpa Perampasan Aset Koruptor

Berita Terbaru

Berita

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Jan 2026 - 19:56 WIB