Wujudkan Pilkada 2024 Berintegritas, Bawaslu Jatim Imbau Masyarakat Memilih dengan Bijak

- Pewarta

Selasa, 19 November 2024 - 09:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, Salam News. Id – Sebagai salah satu upaya mewujudkan terlaksananya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang berintegritas Bawaslu Jawa Timur, mengajak seluruh masyarakat menggunakan akal sehat dalam memilih calon pemimpin.

Ketua Bawaslu Jatim A.Warits mengatakan rakyat harus menjadi subjek yang berdaulat. Bukan terintimidasi oleh iming-iming politik yang dijanjikan. Dan pilkada, menjadi salah satu wadah agar ide dan gagasan dari masyarakat dapat ditampung oleh para Paslon, sebagai bahan pertimbangan untuk menentukan langkah membangun sebuah daerah kedepan.

Baca Juga :  Bupati Sumenep Tinjau Langsung Pertanian Agropolitan di Kecamatan Rubaru

Artinya, mayoritas pemilih saat ini masih terpenjara dengan kecemasan, perasaan sungkan, takut atau bahkan money politik yang dilancarkan oleh oknum dari tim masing-masing pasangan calon (Paslon).

Ucapan KPU-HPN 2025

Sehingga, menurutnya sudah menjadi tanggungjawab bagi Bawaslu Jatim untuk memberikan edukasi kepada masyarakat, agar memilih calon pemimpin berdasarkan akal sehat.

“Karena tidak semua rakyat memiliki kemampuan untuk menggunakan akal sehat saat memilih. Banyak sebabnya, seperti relasi, kecemasan, sungkan, money politik dan lain-lain,” katanya.

Baca Juga :  Hari Ke 2 , HUT RI ke-79 dihadiri Ratusan Peserta Lomba Yang Mayoritas ASN Lingkungan Pemkab Sumenep

Maka dari itu, dengan adanya sosialisasi tersebut, Bawaslu Jawa Timur berharap agar para peserta mampu melakukan kampanye penyegaran kepada keluarga dan orang terdekat agar selamat dari neraka pemilihan.

“Mari kita jaga bersama. Maka kawan-kawan sampai di rumah nanti agar melakukan kampanye penyegaran kepada keluarga, supaya selamat dari neraka pemilihan,” pungkasnya. (RED/**)

Berita Terkait

Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani
Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD
RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi
Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif
Modus Rapi Mafia BBM di Sumenep Solar Subsidi Ditimbun, Petani Terlantar
Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding
RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional
Reformasi Hukum Pidana Belum Tuntas: KUHP–KUHAP Baru Tanpa Perampasan Aset Koruptor

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:53 WIB

Belajar Langsung dari Alam Tim Literasi SMAS Plus Miftahul Ulum Kunjungi Pabrik Minyak Kayu Putih Perhutani

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:41 WIB

Penyegaran Birokrasi Sumenep: Bupati Fauzi Rotasi Pejabat Strategis OPD

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:56 WIB

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:34 WIB

Dinkes Sumenep Catat Penurunan Kasus DBD, Jumantik dan Edukasi Dinilai Efektif

Kamis, 8 Januari 2026 - 11:27 WIB

Pastikan Layanan Publik Optimal, Wabup Sumenep Tinjau Puskesmas Rubaru dan Manding

Rabu, 7 Januari 2026 - 19:14 WIB

RSUD dr. H. Moh. Anwar Sumenep: Transformasi Menuju Rumah Sakit Modern dan Berstandar Nasional

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:55 WIB

Reformasi Hukum Pidana Belum Tuntas: KUHP–KUHAP Baru Tanpa Perampasan Aset Koruptor

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:20 WIB

RSUD dr H Moh Anwar Sumenep Siap Jadi Rumah Sakit Berbasis Kompetensi Nasional

Berita Terbaru

Berita

RSUD dr H Moh Anwar Siapkan Layanan Spesialis Urologi

Jumat, 9 Jan 2026 - 19:56 WIB